Ujian Masuk Calon Mahasiswa Baru STMIK AKBA TA 2020-2021
Petunjuk Umum Ujian Masuk STMIK AKBA
1. Isilah terlebi dahulu data peserta ujian.
2. Pilihlah salah satu jawaban yang anda anggap paling benar.
3. Jumlah soal 25 nomor dengar skor 4 untuk tiap soalnya, skor maksimal adalah 100.
4. Alokasi waktu yang disediakan untuk mengerjakan seluruh soal tersebut yakni 45 menit.
5. Klik pada tombol Submit, apabila anda sudah selesai mengerjakan seluruh soal.
Sign in to Google to save your progress. Learn more
Email *
Nomor Ujian *
Nomor Handphone (HP)
Masukkan Nomor WhatsApp (WA)
Manakan dibawah ini yang merupakan padanan kata (sinonim) dari kata “Renovasi” ?
Clear selection
Kata "Rancu"  merupakan padanan kata (sinonim) dari.....
Clear selection
Berikut ini adalah lawan kata (Antonim) dari kata “Absurd”
Clear selection
Antonim (lawan kata)  dari kata “ Apriori” adalah
Clear selection
Padanan atau Hubungan Kata (Analogi) dari "SENAPAN : BERBURU = " adalah....
Clear selection
Padanan atau Hubungan Kata (Analogi) dari "MOBIL : GARASI = PESAWAT : ….. "
Clear selection
Padanan atau Hubungan Kata (Analogi) dari "OPTIMISME : SEMANGAT = PESIMISME : ….. "
Clear selection
Padanan atau Hubungan Kata (Analogi) dari "PETANI : TRAKTOR = " yakni;
Clear selection
Semua pengendara harus mengenakan helm. Sebagian pengendara mengenakan sarung tangan. adalah......
Clear selection
Semua orang Jogja ramah dan baik hati. Nafis orang Jogja.  Kesimpulan : . . . . . . . . .
Clear selection
Noda hitam akan tampak jelas pada pakaian putih. Noda putih akan tampak jelas pada pakaian hitam. Deterjen dapat digunakan untuk menghilangkan noda.  Kesimpulan : . . . . . . . . .
Clear selection
Tidak ada dua perhiasan berlian yang mempunyai kilau yang sama. Cincin X dan Y terbuat dari berlian.  Kesimpulan : . . . . . . . . .
Clear selection
Seorang penyiar radio harus memutar lagu yang dipesan pendengar. lagu yang dipesan pendengar A akan diputar menjelang akhir acara, lagu pendengar B akan diputar lebih dahulu dari lagu yang dipesan A tetapi bukan sebagai lagu pembuka. lagu yang dipesan pendengar D dan E diputar berurutan di antara lagu pendengar B dan C . Pesanan lagu siapakah yang diputar paling awal?
Clear selection
Lima orang pedagang asongan menghitung hasil penjualan dalam satu hari. Pedagang III lebih banyak menjual dari pedagang IV, tetapi tidak melebihi pedagang I. Penjualan pedagang II tidak melebihi pedagang V dan melebihi pedagang. Pedagang mana yang hasil penjualannya paling banyak ?
Clear selection
Siska harus kursus bahasa Mandarin setiap Kamis. Sedangkan Julia kursus bahasa Inggris tiga kali seminggu setiap selasa, rabu dan kamis. Sementara Weni harus kursus bahasa Jepang pada hari yang sama dengan Julia kecuali hari rabu. Linda kursus computer setiap Rabu. Siapakah yang pergi kursus pada hari yang sama setiap minggu?
Clear selection
Ada lima orang bersahabat : Yuan, Dian, Nadia, Nisa, dan Yuni. Yang paling muda di antara mereka Yuni. Yuan tidak lebih tua dibandingkan Dian dan Nadia. Hanya Yuan lebih muda dari Nisa. Nadia lebih tua dibandingkan Dian. Urutan usia kelima orang sahabat tersebut dari yang paling tua ke yang paling muda adalah : . . . . . . . . . . .
Clear selection
Tes Deret Angka, Pilih satu jawaban yang sesuai dengan pola angka Aritmetika 706, 705, 702, 697, 690, …
Clear selection
Tes Deret Angka, Pilih satu jawaban yang sesuai dengan pola angka Aritmetika 4, 2, 2, 5, 6, 4, 4, 7, 8, 6, 6, 9, 10, …
Clear selection
Tes Deret Angka, Pilih satu jawaban yang sesuai dengan pola angka Aritmetika 6, 9, 7, 12, 9, 15, 13, 18, …
Clear selection
Tes Deret Angka, Pilih satu jawaban yang sesuai dengan pola angka Aritmetika  81, 6, 9, 27, 12, 15, 9, 18, …
Clear selection
Berapakah 6/7 dari 87,5% ?
Clear selection
¼ berbanding 3/5 adalah…
Clear selection
Jika x = p.1.1, dan y = p+1+1, (p = bilangan positif), maka.....
Clear selection
Andi telah menjual barang dengan harga Rp 95.000,-, ia memperoleh laba 25% dari harga beli. Berapakah harga beli sebenarnya ?
Clear selection
Cita bekerja di sebuah pabrik dari jam 08.00 hingga pukul 16.00. Ia diberikan upah Rp 800/jam. Apabila ia lembur, maka ia akan dibayar 50%/jam jika lewat dari jam 16.00. Jika ia menerima upah sebesar Rp 8.000 pada hari itu, maka pukul berapa ia pulang ?
Clear selection
Submit
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This form was created inside of STMIK AKBA. Report Abuse