PENILAIAN HARIAN TEMA 5 SB 3 & 4
JAWABLAH PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN TEPAT DAN BENA !
Sign in to Google to save your progress. Learn more
NAMA *
NO. ABSEN *
1. Suatu kegiatan yang dilakukan oleh beberapa orang sering disebut …. *
2. Membersihkan rumah bersama anggota keluarga yang lain merupakan contoh kerja sama di lingkungan …. *
3. Pekerjaan akan cepat selesai jika dikerjakan secara …. *
4. Bunyi sila keempat Pancasila adalah …. *
5. Bermusyawarah adalah cara untuk memutuskan masalah secara …. *
6. Jika bersalah kepada teman saat bermain maka kita harus …. *
7. Deni bersepeda sambil melamun hingga menyenggol Budi. Budi tidak marah, lalu menasehati Deni agar lain kali lebih …. *
8. Ketika ada teman yang kesulitan melakukan gerakan keseimbangan maka sikap kita …. *
9. Berani meminta maaf adalah perbuatan yang …. *
10. Kesalahan yang kita perbuat kepada teman lebih baik …. *
11. Pintu di rumah Sandi panjangnya adalah 2 m. 2 m sama dengan …. *
12. Lebar kamar Atik adalah 300 cm. Lebar kamar Atik sama dengan …. *
13. Pita Aqila panjangnya 50 cm lalu disambung dengan pita Nafisah yang panjangnya 25 cm. Maka panjang pita mereka sekarang adalah …. *
14. Sebuah meja dengan panjang 120 cm. Dipasangi sebuah taplak dengan panjang hanya 95 cm. Maka sisa meja yang tidak tertutup taplak adalah … cm *
15.  Dendi mempunyai tongkat sepanjang 2 m dan Bayu mempunyai tongkat sepanjang 100 cm. Jadi tongkat milik Dendi …. dari milik Bayu. *
16. Alat di bawah ini yang lebih tepat untuk mengukur panjang pintu adalah …. *
17. Barang bekas yang sering digunakan untuk bahan kerajinan yaitu … *
18. Agar terlihat cantik dan menarik vas bunga dari botol plastik bekas perlu … *
19. Lagu 'Desaku' ciptaan .... *
20. Berikut ini yang bukan termasuk alat dan bahan untuk membuat hiasan dari kain flanel adalah… *
Submit
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy