LATIHAN SOAL IPS KELAS 6 SD MUHAMMADIYAH 1 ALTERNATIF KOTA MAGELANG
SELASA 9 FEBRUARI 2021
Sign in to Google to save your progress. Learn more
Nama : *
Kelas : *
1. Secara geografis kawasan Asia Tenggara diapit oleh dua samudra yaitu Samudra .... *
10 points
2. Negara kawasan Asia Tenggara mayoritas penduduknya berprofesi sebagai petani, tetapi ada negara yang mayoritas penduduknya bekerja dalam bisang jasa. Negara tersebut adalah .... *
10 points
3. Negara di Asia Tenggara yang menjadi penghasil karet dan minyak sawit terbesar di dunia adalah .... *
10 points
4. Julukan untuk Negara Thaliand adalah .... *
10 points
5. Alasan FIlipina mendapatkan julukan Home Of The Green Revolution karena memajukan bidang .... *
10 points
6. Ibukota nagara Thailand adalah .... *
10 points
7. Jika diihat berdasarkan letak geografisnya  negara yang paling dekat dengan SIngapura adalah .... *
10 points
8. Pendapatan utama negara singapura adalah dari .... *
10 points
9. Sungai terpanjang di Asia Tenggara adalah sungai .... *
10 points
10. Gambar dibawah ini adalah patung yang ada di Negara .... *
10 points
Captionless Image
Submit
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy