Prediksi Soal PAS Matematika Ganjil
Sign in to Google to save your progress. Learn more
Nama *
Kelas *
Nomor Absen *
1. Pecahan yang senilai dengan  4/10 adalah….
5 points
Clear selection
2. 10/3  bila dijadikan pecahan campuran menjadi…
5 points
Clear selection
3. Bentuk desimal dari pecahan  12/5   adalah…
5 points
Clear selection
4. Bentuk pecahan biasa paling sederhana dari 50 % adalah…
5 points
Clear selection
5. Hasil pembulatan ke satuan terdekat dari bilangan 2,7 adalah….
5 points
Clear selection
6. 420 : 118 = .... Taksiran dari  operasi bilangan tersebut ke ratusan terdekat adalah….
5 points
Clear selection
7. Faktor dari bilangan 60 adalah…
5 points
Clear selection
8. Kelipatan persekutuan dari pasangan bilangan 6 dan 8 adalah ....
5 points
Clear selection
9. Bilangan deret 14, 21, 28, 35, 42, 49, 56, ….  merupakan kelipatan dari bilangan ...
5 points
Clear selection
10. Dua pita memiliki panjang 18 cm dan 30 cm. Rekaman itu dipotong menjadi beberapa bagian dengan panjang yang sama. Berapa ukuran terpanjang untuk masing-masing bagian?
5 points
Clear selection
Submit
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy