SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PUBLIK       
Bapak/Ibu/Saudara YangTerhormat

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan mempunyai tugas menyelenggarakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan di bidang Pendidikan dan Kebudayaan. Untuk itu Dinas Pendidikan dan Kebudayaan berupaya menyajikan INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT secara rutin, yang diharapkan mampu memberikan gambaran mengenai kualitas pelayanan kepada masyarakat. Indeks tersebut diperoleh berdasarkan pendapat masyarakat, yang dikumpulkan melalui SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP UNIT PELAYANAN PUBLIK.

Survei ini MENANYAKAN PENDAPAT masyarakat, mengenai pengalaman dalam memperoleh pelayanan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan atas penyelenggaraan pelayanan publik.

PERTANYAAN SENGAJA DIRANCANG SESEDERHANA MUNGKIN, untuk tidak mengambil waktu Bapak/Ibu/Saudara yang sangat berharga. Pendapat Bapak/Ibu/Saudara akan sangat membantu keberhasilan survei ini sebagai dasar penyusunan indeks kepuasan masyarakat dalam upaya peningkatan mutu pelayanan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan kepada masyarakat.

Jawaban hanya dipergunakan untuk kepentingan survei.

Atas perhatian dan partisipasinya, disampaikan terima kasih.

-----------------------------

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Muna Barat

Alamat : Kompleks Perkantoran Bumi Praja Laworo, Jalan Ringroad Laworo,
Desa Wakoila, Kec. Sawerigadi, (93657) Telp. ... Fax. ....
Email: diknas.munabarat@gmail.com
Facebook : https://www.facebook.com/dikbudmubar
Instagram : https://www.instagram.com/disdikmubar
Youtube : Disdik Mubar

Sign in to Google to save your progress. Learn more
Next
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy