ANGKET KEBUTUHAN PESERTA DIDIK (AKPD) 9
Petunjuk :
1. Dibawah ini bukan alat tes, tetapi angket yang berisi tentang berbagai masalah yang sering dihadapi siswa.
2. Jawaban Anda sangat bermanfaat  untuk membantu keberhasilan  belajar di sekolah ini
3. Pilihlah jawaban yang paling sesuai dengan kondisi Anda  saat ini, dengan cara memilih salah satu pada kolom  YA atau TIDAK
4. Jawaban Anda akan kami rahasiakan, untuk itu jawablah dengan sungguh-sungguh.
5. Selamat mengerjakan

Sign in to Google to save your progress. Learn more
Nama Lengkap *
Kelas *
1. Saya dalam menjalankan ibadah masih karena terpaksa *
2. Saya merasa belum memiliki kebiasaan untuk berpikir dan bersikap positif *
3. Kadang saya masih suka mencontek saat tes *
4. Saya merasa tertekan (stress) menghadapi kehidupan/kegiatan *
5. Saya masih sulit mengendalikan emosi *
6. Saya belum mengenal macam-macam kepribadian manusia *
7. Saya belum tahu cara menjaga kesehatan agar tetap fit  menghadapi waktu ujian *
8. Saya merasa masih sering membuang sampah tidak pada tempatnya *
9. Saya jenuh dan enggan masuk sekolah *
10. Saya meras sulit meninggalkan ketergantungan dengan media sosial (fc, wa, ig, dll) *
11. Saya merasa sulit menghilangkan kebiasaan keluar malem (bermain,begadang) *
12. Saya merasa khawatir/takut tidak dapat lulus sekolah *
13. Saya sedang mempunyai masalah dengan anggota keluarga di rumah *
14. Saya banyak menghabiskan waktu dengan main game atau games online *
15. Saya merasa sulit mengendalikan ketergantungan dengan pada handphone *
16. Saya masih merasa belum memiliki rasa percaya diri *
17. Saya belum tahu cara  menyelesaikan masalah (konflik) *
18. Saya sering merasa tidak lancar dalam berkomunikasi dengan orang lain *
19. Saya belum paham pentingnya nilai-nilai kehidupan di masyarakat *
20. Saya belum memahami  tentang etika berlalu lintas *
21. Saya merasa belum paham tentang kiat sukses hidup bermasyarakat *
22. Saya belum tahu lebih banyak akibat tawuran di kalangan pelajar *
23. Saya masih belum bisa menjaga sebuah persahabatan agar tetap langgeng *
24. Saya merasa sulit untuk antri *
25. Saya belum tahu tentang bentuk-bentuk kenakalan remaja saat ini dan cara mensikapinya *
26. Saya belum tahu membuat persahabatan yang baik melalui medsos *
27. Saya kadang masih lupa mengucapkan kata maaf, tolong dan terimakasih dalam pergaulan *
28. Saya belum tahu akibat nikah di usia dini *
29. Saya belum banyak tahu dampak pacaran di kalangan remaja *
30. Saya belum paham cara meningkatkan motivasi belajar *
31. Saya belum bisa mengevaluasi hasil prestasi belajar *
32. Saya belum tahu kiat sukses dalam menghadapi Ujian *
33. Saya masih belum bisa belajar secara rutin *
34. Saya masih memiliki kebiasaan belajar apabila akan ada tes/ujian *
35. Saya belum tahu informasi syarat-syarat kelulusan *
36. Saya belum paham cara meningkatkan konsentrasi belajar *
37. Saya merasa kesulitan mempelajari dan memahami mata pelajaran tertentu *
38. Saya berencana untuk indekos saat melanjutkan ke SLTA  tetapi belum tahu cara mengelola keuangan *
39. Saya mudah putus asa setiap menghadapi kegagalan *
40. Cita-cita saya tidak sejalan dengan orang tua *
41. Saya belum mengenal jenis-jenis organisasi di masyarakat *
42. Saya sulit untuk mengambil keputusan pilihan karir *
43. Saya  masih ragu untuk melanjutkan sekolah ke jenjang SLTA *
44. Saya belum tahu tentang cara atau strategi masuk sekolah favorit *
45. Saya belum merencanaan karir masa depan *
46. Saya  kurang berminat memikirkan masa depan *
47. Saya belum memahami tentang dunia kerja *
48. Saya masih bingung memikirkan karir setelah lulus SMP/MTs *
49. Saya belum paham masalah peminatan/jurusan di SMA/MA *
50. Saya belum paham masalah peminatan/jurusan di SMK/MAK *
Submit
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This form was created inside of Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia (SMP). Report Abuse