PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) SMP AL-AZHAR, MENGANTI - GRESIK - JAWA TIMUR
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)
SMP AL AZHAR MENGANTI GRESIK
TP. 2022/2023

Hallo sahabat Ki Hajar Dewantara semuanya...👋🏻
Lagi bingung cari rekomendasi Sekolah Menengah Pertama dengan segala keunggulannya? Tenang kawan jangan galau ya...🤭

💡SOLUSINYA💡
SMP Al Azhar salah satu Sekolah Swasta yang berbasis Agama Islam yang mewujudkan atau mendorong karakter Peserta Didik Mantap IMTAQ dan Unggulan IPTEK, SMP Al Azhar memberikan program kelas adapun program tersebut yakni Ta'limul Qur'an (TQ), Intensif, Unggulan, dan Reguler. Tujuan dari pada di bentuknya program kelas sebagai pendorong kemajuan siswa sesuai kemampuan dan kemauan, hal ini merupakan upaya bagaimana SMP Al Azhar menciptakan pembelajaran yang menarik, sesuai kebutuhan Peserta Didik dan menjadikan Peserta Didik dapat/mampu bersaing dalam hal prestasi akademik maupun non akademik dikancah dalam negeri maupun luar negeri. SMP Al Azhar Menganti Gresik menjadi sekolah favorit yang bertempat di Jl. Menganti Krajan No. 474 Kec. Menganti Kab. Gresik.

🌍INFORMASI PENDAFTARAN🌎
📌Potongan biaya Daftar Ulang bagi pendaftar di Gelombang 1
📌 Menerima pendaftaran Online klik link
https://forms.gle/E2dFFWKfvrRE24i26 (Link sebagai konfirmasi dapat datang ke sekolah)
📌Menerima pendaftaran Offline (One Day Service)
📌Gelombang 1 (12 Januari - 28 Februari 2021)

📢 INFORMASI PENTING
📌Khusus pendaftar Gelombang I mulai tanggal 12 Januari - 28 Februari 2022 mendapat potongan biaya Daftar Ulang sebesar Rp. 300.000,-
📌 Gelombang II mulai tanggal 01 Maret - 30 April 2022 mendapat potongan biaya Daftar Ulang sebesar Rp. 150.000,-
📌 Gelombang III mulai 01 Mei - 11 Juli Normal

Ingat.... Sekali lagi harus di gelombang 1 ya...🤭

ALUR PENDAFTARAN (One Day Service)
🏃🏻‍♂️🏃🏻‍♀️Datang ke Sekretariat Sekolah atau Ruang PPDB LPI Al Azhar untuk Pengambilan & Pengisian Formulir Pendaftaran ➡️Tes Kesehatan dan Pengetahuan ➡️Pengumuman hasil tes ➡️ Daftar ulang ➡️ Welcome to SMP Al Azhar

Mudah kan..., Segera gabung Sahabat semuanya. Ajak semua sahabat Ki Hajar Dewantara di sekitar kalian ya...🥳🎓🎓🎓

Hubungi :
Ustadz Abdul Ghofur (0858-0472-1974)
NAMA LENGKAP : *
TEMPAT LAHIR : *
TANGGAL LAHIR : *
MM
/
DD
/
YYYY
ALAMAT SEKARANG : *
ASAL SEKOLAH : *
NAMA ORANG TUA (AYAH ATAU BUNDA) : *
NOMOR HP ORANG TUA ATAU CALON PESERTA DIDIK (AKTIF WHATSAPP) : *
KONFIRMASI BISA DATANG KE SEKOLAH (PPDB OFFLINE) : *
MM
/
DD
/
YYYY
Submit
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy