Penilaian Kinerja Pembimbingan Dosen

Instrumen survey ini terdiri dari survey kepuasan mahasiswa dalam proses Skripsi/Tugas Akhir terhadap pelayanan pembimbingan yang diberikan Dosen Program Studi Teknik Arsitektur pada Semester Genap Tahun Ajaran 2023/2024. 

Waktu yang dibutuhkan untuk mengisi survey ini sekitar 3 menit.

Instrumen ini menggunakan skala likert 1-4, dengan ketentuan pernyataan:
1: Kurang; 2: Cukup; 3: Baik; 4: Sangat baik

Pengukuran kinerja dosen terhadap pelayanan pembimbingan Skripsi dengan menggunakan angket kepada mahasiswa dengan indikator: Keandalan, Daya Tanggap, Empati, Responsivitas, serta rentang waktu proses Skripsi/Tugas Akhir, dan lain-lain. 

-terima kasih-

Sign in to Google to save your progress. Learn more
Email *
NIM *
Next
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This form was created inside of Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Report Abuse