Kuesioner Identifikator Gratifikasi
Kuesioner Identifikator Gratifikasi adalah Inovasi Unit Kepatuhan Internal KPPN Manokwari yang digunakan untuk membantu mengidentifikasi gratifikasi yang wajib dilaporkan. Pertanyaan dalam kuesioner mencakup jenis-jenis hadiah atau imbalan yang diterima dan sebagainya yang mengarah pada ciri-ciri gratifikasi yang wajib dilaporkan berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan mengenai Pengendalian Gratifikasi.

-Developed by Kukuh Galang
Sign in to Google to save your progress. Learn more
Apakah penerimaan tersebut termasuk gratifikasi yang terkait Kedinasan? *
Kedinasan adalah seluruh aktivitas resmi ASN Kemenkeu yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas dan fungsi serta jabatannya.
Next
Clear form
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy